-
Aceh | 1 bulan laluGampong Cinta Raja Langsa Peringkat 7 Lomba Desa Wisata Nusantara 2024
DIALEKSIS.COM | Bali - Gampong Cinta Raja, Kecamatan Langsa Timur, Kota Langsa berhasil meraih juara dalam ajang Lomba Desa Wisata Nusantara (LDWN) tahun 2024 pada peringkat ke 7 kategori desa berkembang.
-
Aceh | 4 bulan laluSiswi Kota Langsa Harumkan Nama Aceh di Tingkat Nasional
DIALEKSIS.COM | Jayapura - Ajra Rahima Maulaya siswi SD Negeri I Kebun Lama Kota Langsa berhasil meraih juara I di bidang gambar bercerita tingkat nasional pada peringatan Hari Anak Nasional (HAN) 2024.
-
Polkum | 4 bulan laluKIP Langsa: Paslon Perseorangan Sofyanto Penuhi Syarat Sebagai Calon Walikota
DIALEKSIS.COM | Langsa - Komisi Independen Pemilihan (KIP) Kota Langsa menggelar rapat pleno terbuka hasil verifikasi faktual (verfak) ke satu dukungan pasangan perseorangan bakal calon wali kota/wakil wali kota Langsa pada Pilkada serentak 2024.
-
Aceh | 5 bulan laluHadiri Kemsama Tingkat Penggalang Se-Aceh dan Sumut, Ini Pesan Pj Walikota Langsa
DIALEKSIS.COM | Langsa - Pj Walikota Langsa Syaridin menghadiri kegiatan Kemah Bersama (Kemsama) tingkat Penggalang se-Aceh dan Sumatera Utara tahun 2024, di Bumi Perkemahan Zwembath, Kecamatan Langsa Lama, Kota Langsa.
-
Pemerintahan | 5 bulan laluPj Walikota Langsa Lepas Pawai Takbir Malam Idul Adha 1445 H
DIALEKSIS.COM | Langsa - Pemerintah Kota (Pemko) Langsa Gelar Pawai Takbir dalam rangka memperingati Hari Raya Idul Adha 10 Dzulhijjah 1445 H di Lapangan Merdeka Kota Langsa, Minggu (16/6/2024).
-
Aceh | 6 bulan laluDPMG Langsa: 38 Keuchik Berakhir Masa Jabatan Bulan Depan
DIALEKSIS.COM | Langsa - Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat Gampong (DPMG) Kota Langsa, Al Azmi, SSTP, MAP mengungkapkan 38 keuchik akan berakhir masa jabatannya pada 7 Juli 2024.
-
Pemerintahan | 7 bulan laluPengurus MAA Kota Langsa Dikukuhkan, Ini Pesan Pj Walikota Syaridin
DIALEKSIS.COM | Aceh - Pemerintah Kota (Pemko) Langsa lakukan Pengukuhan Pengurus Majelis Adat Aceh (MAA) Kota Langsa masa bakti periode 2024 - 2029 di Aula Sekda Kota Langsa, Senin (1/4/2024)
-
Aceh | 8 bulan laluPastikan Gizi dan Tumbuh Kembang, Pj Walikota Langsa Kunjungi Anak Asuh Stunting
DIALEKSIS.COM | Langsa - Pj Walikota Langsa Syaridin S.Pd., M.Pd mengunjungi anak asuh stunting di Gampong Geudubang Jawa Kecamatan Langsa Baro dan Gampong Matang Seutui kecamatan Langsa Timur, Minggu (17/3/2024).
-
Polkum | 8 bulan laluDKPP Periksa Anggota KIP Kota Langsa, Dugaan Pelanggaran Kode Etik
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) akan menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) perkara nomor 17-PKE-DKPP/I/2024 di Kantor Panwaslih kota Banda Aceh, Senin (18/3/2024) pukul 09.00 WIB.
-
Aceh | 8 bulan laluKota Langsa Kembali Raih Penghargaan Adipura 2023
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Pemerintah Kota (Pemko) Langsa kembali berhasil meraih Anugerah Penghargaan Adipura Tahun 2023 dari Presiden Republik Indonesia.
-
Aceh | 8 bulan laluPemilu 2024 Sukses, Pj Walikota Langsa Apresiasi Semua Pihak
DIALEKSIS.COM | Langsa - Komisi Independen Pemilihan (KIP) Kota Langsa menggelar Rapat Rekapitulasi Hasil Perhitungan Perolehan Suara ditingkat Kota Langsa, Pemilihan Umum Tahun 2024, di Aula Vitra Convention Hall, Kota Langsa, Minggu (3/3/2024).
-
Pemerintahan | 8 bulan laluSeleksi Paskibraka Kota Langsa Masuki Tahapan TWK
DIALEKSIS.COM | Aceh - Pemerintah Kota (Pemko) Langsa melaksanakan tahapan seleksi kepada peserta calon Paskibraka dalam rangka Pembentukan Paskibraka Kota Langsa Tahun 2024.
-
Aceh | 9 bulan laluPj Walikota Langsa: Inflasi Stabil Berdampak Positif Terhadap Perekonomian Daerah
DIALEKSIS.COM | Langsa - Tingkat inflasi yang stabil memiliki dampak positif terhadap perekonomian daerah. Sehingga, mampu menciptakan lingkungan yang kondusif untuk pertumbuhan ekonomi, investasi, dan menciptakan lapangan kerja.
-
Pemerintahan | 9 bulan laluIPM Kota Langsa Kedua Tertinggi se-Aceh
DIALEKSIS.COM | Langsa - Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Kota Langsa Peringkat Tertinggi Kedua Tingkat Kabupaten/Kota Se-Aceh di Tahun 2023.
-
Aceh | 10 bulan lalu3,3 Kg Sabu Dimusnahkan Forkopimda Langsa
DIALEKSIS.COM | Aceh - Forkopimda Kota Langsa memusnahkan barang bukti narkotika berupa sabu seberat 3.308,75 gram pada Kamis (25/1/2024) di Aula Adhi Pradana Mapolres Langsa.
-
Aceh | 10 bulan laluKIP Kota Langsa Gelar Simulasi Pencoblosan dan Penghitungan Surat Suara Pemilu 2024
DIALEKSIS.COM | Langsa - Komisi Independen Pemilihan (KIP) Kota Langsa menggelar Simulasi Pencoblosan Dan Penghitungan Surat Suara Pemilu 2024 serta penggunaan Aplikasi SIREKAP di TPS pada Pemilihan Umum Tahun ini, di Aula Kantor KIP Kota Langsa, Rabu (24/1/2024).
-
Aceh | 10 bulan laluPemko Langsa Jalin Kerjasama dengan PT PEMA
DIALEKSIS.COM | Langsa - Pemerintah Kota Langsa Akan menjalin kerjasama daerah dengan PT. Pembangunan Aceh (PEMA) terkait peningkatan pembangunan, perekonomian dan sumber daya alam Aceh.
-
Olahraga | 10 bulan laluPersiraja Vs Semen Padang, Panitia Siapkan 3.500 Tiket
DIALEKSIS.COM | A ceh - Pertandingan seru Pegadaian Liga 2 2023/2024 antara Persiraja Banda Aceh dan Semen Padang akan digelar di Stadion Kota Langsa pada Sabtu sore (13/1/2024) pukul 15.30 WIB. Manajer tim Persiraja, Ridha Mafdhul Gidong, telah mengonfirmasi bahwa sebanyak 3.500 tiket akan tersedia untuk pendukung Persiraja.
-
Aceh | 10 bulan laluBludak, 808 Warga Langsa Mendaftar Jadi Pengawas TPS
DIALEKSIS.COM | Langsa - Rekrutmen Pengawas Tempat Pemungutan Suara (PTPS) telah ditutup Sabtu (6/1/2024) kemarin, termasuk juga di Kota Langsa Provinsi Aceh. Perkembangan pendaftaran Pengawas TPS pada hari terakhir, Sabtu (6/1/2024), di Kota Langsa berjumlah 808 orang, terdiri dari 423 pendaftar laki-laki dan 385 pendaftar perempuan.
-
Polkum | 1 tahun laluKIP Aceh Bahas Rancangan Anggaran Pilkada Serentak 2024 Kota Langsa
DIALEKSIS.COM | Politik - Wakil Ketua KIP Aceh Agusni AH ikut melakukan pembahasan rancangan anggaran Pilkada serentak tahun 2024 bersama TPAPK Langsa selama dua hari, Selasa dan Rabu (10-11/10/2023) di Aula Badan Kesbangpol kota setempat.